Kuliner Khas Ambarawa
Serabi Ngampin
Serabi Ngampin menjadi salah satu jajanan khas yang dicari banyak orang ketika berkunjung ke Ambarawa khususunya di daerah kawasan Desa NgampinSerabi Ngampin khas Ambarawa ini memiliki cita rasa yang berbeda dengan serabi yang biasa ditemui di daerah lain. Jika kebanyakan serabi disantap kering, serabi Ngampin ini disajikan dengan menggunakan kuah santan dan gula merah. Terkadang para penikmatnya juga menambahkan tape ketan untuk memberikan rasa masam segar saat menyantap serabi Ngampin.
Sumber:
https://www.google.com/amp/s/www.liputan6.com/amp/4885755/sejarah-serabi-ngampin-kudapan-tempo-dulu-khas-ambarawa-berawal-dari-kaum-jomblo
Komentar
Posting Komentar